Rekaptulasi Pendaftar Panwaslu Kelurahan/Desa untuk Pemilu Tahun 2024
|
Begitu antusiasnya respon masyarakat Karangasem atas dibukanya pendaftaran PKD, akhirnya seluruh kebutuhan PKD se-Kabupaten Karangasem terpenuhi. Berikut Jumlah Pendaftar Calon Panwaslu Kelurahan/Desa Tanggal 19 Januari 2023. Pendaftaran resmi ditutup per 20 Januari 2023. Selanjutnya akan dilaksanakan tes komputer (CAT) serta wawancara.